Genius Umar Nilai Buru Mancik Mampu Tingkatkan Hasil Panen Petani
Mengatasi gagal panen padi sawah, para petani di Desa Marabau Kecamatan Pariaman Selatan Kota Pariaman lakukan gotong royong bersama berburu hama tikus (buru mancik) di kawasan persawahan Desa Marabau. Tak hanya petani saja, kegiatan buru mancik tersebut juga di ikuti masyarakat setempat hingga para petani desa tetangga yang hamparan sawahnya bersebelahan... read more